4 Jurus Gerakan Untuk Menyembuhkan Cidera Otot Pada Pinggang

 


1. Tidur terlentang di karpet … tekuk lututnya sampai paha nempel dibagian perut … kedua lengan memeluk lutut, kendorkan otot-otot pinggangnya … lepas tangannya dan luruskan kembali kakinya … lakukan itu sampai 5 X.

2. Tidur terlentang di karpet … kedua kaki lurus … gantian diangkat keatas secara agak cepat dan relax … standardnya diangkat setinggi sampai 45 derajad dan tidak terasa sakit pinggang nya. …. Lakukan sampai 10 X.

3. Berdiri tegak … bergantian putar badannya kekanan dan kiri … saat putar kekanan , angkat tangan kanan putar keatas, mata melihat telapak tangan kanan , tangan kirinya letak di pinggang kiri ( kacak pinggang).
lakukan sampai 10 X.

4. Berdiri tegak … kedua tangan kacak pinggang … kedua kaki gantian melangkah kedepan, lalu rendahkan badannya melakukan kuda-kuda… kanan kiri lakukan 15 – 20 X.

Syaratnya … tiap hari lakukan 2 kali … minimal 1 – 3 bulan … mudah-mudahan pinggang jadi sehat kembali.

Comments

Popular posts from this blog

Asal Usul Nama Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara

Umur Seperti Es Batu